Prima Collection Konveksi Seragam Drumband

Beranda » Blog » Perkembangan Seragam Drumband Taruna

Perkembangan Seragam Drumband Taruna

Diposting pada 8 February 2025 oleh primaco / Dilihat: 124 kali

Drumband taruna menjadi kebanggaan instansi. Tentu saja karena menampilkan pertunjukan bukanlah hal yang mudah. Ada berbagai proses yang dilewati agar bisa tampil memukau di depan banyak orang.

Perkembangan Seragam Drumband Taruna dari Waktu ke Waktu

Tampil di depan penonton bukan pula hal yang mudah karena kepercayaan diri itu penting. Perlu mempersiapkan diri agar tampil maksimal, salah satunya dengan memperhatikan seragam drumband taruna terbaik.

Dalam perkembangannya seragam drumband taruna memiliki banyak model yang lucu dan bervariasi. Semakin canggihnya dunia digital membuat semakin banyak pula orang berkreativitas mendesain seragam , tanpa menghilangkan fungsi dan tujuan dari penampilan ajang tersebut.

Seragam drumband adalah hal yang menjadi perhatian penonton pertama kali selain dari tampilan atraksi. Memakai seragam drumband yang cantik dan menarik membuat para tim anggota drumband bermain dengan sangat percaya diri. Namun, jangan hanya mementingkan diri sendiri, ya. Bermusyawarah juga menjadi suatu kewajiban dalam menentukan seragam drumband yang akan digunakan.

Anggota tim menentukan seragam mana yang cocok dipakai untuk perhelatan tersebut. Kualitas pakaian tentunya akan menjadi perhatian penonton melebihi suara musik atau ketukan yang keluar dari alat musik yang dimainkan. Pemakaian seragam yang simple dan elegan dan tidak mengganggu aktivitas gerak saat melakukan atraksi drumband merupakan modal bagi anggota tim beratraksi.

Drumband taruna itu sendiri merupakan sekelompok orang taruna yang pandai memainkan alat musik, drumband dan lain-lain. Mereka tampil saat parade militer atau pun upacara yang bersifat formal.

Model Seragam Drumband Taruna

Model seragam semakin lama semakin mengalami perkembangan. Berikut beberapa model seragam.

Seragam Taruna Pria

Seragam drumband yang dikenakan melambangkan kekayaan Indonesia itu sendiri. Salah satunya menggambarkan Indonesia yang kaya akan laut. Tak heran jika warna seragam drumband berwarna biru.

Atasan biru seringkali dilengkapi dengan hiasan atau pad di bahu dengan warna menyala (ada yang berwarna merah, kuning) dipermanis dengan tali terurai.

Ped bahu tersebut dilengkapi dengan logo atau identitas lembaga, menambah kesan gagah. Semakin elegan ketika dilengkapi pula dengan selendang warna menyala dengan tali emas terurai.

Untuk celana, biasanya menggunakan warna putih, memberi kesan suci. Tim beratraksi dengan semangat bergerak tanpa ada pikiran yang kotor. Fokus pada kegiatan dan gerakan yang dilakukan.

 

Maps Prima Collection

 

Perkembangan Seragam Drumband Taruna

Saat ini belum tersedia komentar.

Silahkan tulis komentar Anda

Alamat email Anda tidak akan kami publikasikan. Kolom bertanda bintang (*) wajib diisi.

*

*

Perkembangan Seragam Drumband Taruna

Tutup Sidebar
Sidebar
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah:

Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan customer support kami

Primaco Customer Service
● online
Primaco Customer Service
● online
Halo, perkenalkan saya Primaco Customer Service
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja